Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya

Naruto Shippuden menerbitkan pada petualangan Uzumaki dan Haruno Sakura dari misi pencarian Uchiha Sasuke setelah meninggalkan Konohagakure. Pada plot ini, pergerakan organisasi Akatsuki semakin terlihat. 

Banyak penggemar cerita film kartun ini, baik anak-anak sampai dengan orang dewasa. Banyak pesan yang ingin disampaikan dalam ceritanya, sehingga kalian jika ingin mengetahui maksud dari film kartun ini harus mengikuti cerita dari awal sampai akhir. 

Baca juga: Daftar Harga Terbaru iPhone di iBox Bisa Menjadi Referensi Kita Semua

Terdapat beberapa alur cerita yang bisa kalian lihat dari menyelamatkan Gaara, pencarian Sasuke, Pencarian anggota Akatsuki, Pembalasan Shikamaru, Penghianatan Murid, pencarian Itachi, Tim Konoha dan lain sebagainya. Kalian bisa menyimak ceritanya dibawah ini. 

Setelah Dua Tahun, Naruto Kembali Ke Konoha

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Setelah Dua Tahun, Naruto Kembali Ke Konoha
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Setelah Dua Tahun, Naruto Kembali Ke Konoha

Pada cerita setelah dua tahun tokoh yang mempunyai jurus seribu bayangan ini kembali ke Konoha. Di mana kalian yang sudah pernah melihat ceritanya sudah tahu alasannya pasti, nah kali ini akan dibahas singkat saja. 

Pada masanya Naruto berlatih bersama dengan guru petapa genit, Jiraiya untuk belajar mengembangkan skill dan jurus terbarunya. Setelah melatihnya, Jiraiya jadi lebih banyak mengetahui tentang Kyubi ekor 9. 

Karena muridnya ini pernah mengamuk menjadi monster ekor 2, setelah kembalinya ke desa Konoha, murid dan Jiraiya disambut oleh teman-temannya. Khususnya Hinata Hyuga (wanita yang menyusui pemeran seribu bayangan itu sejak kecil). 

Misi Penyelamatan Gaara yang Bergerak dengan Cepat

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Misi Penyelamatan Gaara yang Bergerak dengan Cepat
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Misi Penyelamatan Gaara yang Bergerak dengan Cepat

Dalam ceritanya, pada misi penyelamatan Gaara organisasi misterius bernama Akatsuki sudah mulai bergerak sangat cepat dengan menyerang desa Suna untuk menculik Gaara. Mendengar Gaara diculik Tsunade selaku Hokage di Konoha langsung bergerak. 

Tsunade memerintahkan Naruto dan teman-temannya untuk menyelamatkan Gaara. Misi menyelamatkan Gaara ini sukses bahkan ada salah satu anggota Akatsuki yang bernama Sasori sudah mati. 

Tetapi dibalik keberhasilannya, misi ini sangat sulit, karena pemilik jurus seribu bayangan itu sempat mengamuk menjadi Kyubi ekor 2. Untung saja ada jimat yang diberikan Jiraiya kepada Kakashi untuk menahan keluarnya Kyubi. 

Nenek tua Chiyo yaitu seorang sesepuh Desa Suna juga rela menukar nyawanya untuk menyelamatkan Gaara dan Gaara hidup kembali tetapi nenek Chiyo mati. Begitulah kisah haru penyelamatan Gaara, yang membuat penonton hanyut. 

Menangkap Orochimaru Tetapi Gagal

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Menangkap Orochimaru Tetapi Gagal
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Menangkap Orochimaru Tetapi Gagal

Kisah ini mungkin kita tuliskan singkat, karena memang ceritanya juga sedikit tidak panjang. Sebelum Sasori mati, sasori sempat mengatakan bahwa anak buahnya yang bernama Kabuto akan mengadakan pertemuan dengannya. 

Jadi, ini adalah misi yang dilakukan oleh Kapten Yamato, Sakura, dan Naruto. Dalam misi ini pemilik jurus seribu bayangan itu kembali mengamuk dan berubah menjadi Kyubi Ekor 4 dan bertarung melawan Orochimaru, tetapi sayangnya misi ini harus gagal. 

Kematian Guru Asuma dan 2 Orang Anggota Akatsuki

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kematian Guru Asuma dan 2 Orang Anggota Akatsuki
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kematian Guru Asuma dan 2 Orang Anggota Akatsuki

Pada kisah ini menjelaskan bahwa organisasi Akatsuki lainnya yang masih bergerak untuk menangkap Bijuu ekor 4, 5 sampai 9. Pada pergerakannya, guru Asuma yang menjalankan misi pencegahan harus tewas dalam pertempuran. 

Tetapi, murid guru Asuma yang bernama Shikamaru tidak tinggal diam begitu saja, Shikamaru langsung membalaskan dendamnya kepada 2 anggota Akatsuki tersebut dan berhasil. Selain itu, Naruto juga berhasil membunuh satu anggota Akatsuki yang bernama Kakuzu. 

Kematian Guru Jiraiya Ditangan Pain

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kematian Guru Jiraiya Ditangan Pain
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kematian Guru Jiraiya Ditangan Pain

Pada episode ini, menceritakan mengenai Guru Jiraiya adalah seorang ninja yang selalu berkelana untuk mencari informasi. Saat mencari informasi mengenai siapakah pimpinan Akatsuki guru Jiraiya menemukannya. 

Ternyata dikisahkan, pemimpin Akatsuki tersebut adalah Pain. Pain merupakan murid lamanya yang sebelumnya bernama Yahiko. Yahiko sendiri sudah mati beberapa tahun yang lalu sehingga Jiraiya menemukan informasi bahwa Pain adalah mayat hidup. 

Yahiko (Pain) ini dikendalikan oleh Nagato murid lamanya juga dan Conan yang merupakan asisten dari Pain. Dalam misi ini, Guru mesum ini tewas akibat serangan membabi buta oleh 6 Pain yang merupakan mayat hidup, tetapi kematiannya tidak sia-sia bagi Konoha. 

Naruto Vs Pain

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Naruto Vs Pain
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Naruto Vs Pain

Setelah kematian gurunya tersebut, Naruto belajar dengan sangat cepat mengendalikan Sage Mode jurus untuk merasakan dan menyerap energi alam di dunia katak. Saat itu, Pain langsung menyerang desa Konoha. 

Pain berusaha untuk mencari dan menangkap pemilik jurus seribu bayangan itu, tetapi ternyata yang dicari tidak berada di Konoha. Sehingga Pain meratakan Konoha dan membunuh banyak penduduk. 

Saat Naruto kembali, desa Konoha sudah hancur banyak penduduk yang terluka dan mati. Termasuk guru Kakashi yang sudah tewas, bahkan Tsunade sendiri hampir mati oleh Pain jika tidak ditolong olehnya. 

Keduanya bertarung sangat sengit, bahkan murid guru Jiraiya ini sempat berubah menjadi Kyubi ekor 8, namun sekali lagi dia bisa mengendalikan emosinya berkat sanga ayah Minato Namikaze yang secara tiba-tiba datang. 

Dalam pertarungan tersebut, Naruto akhirnya berhasil mengalahkan Pain asli Nagato, namun berkat ucapan sebelumnya, akhirnya sadar bahwa ia berada di jalan yang salah. Dengan jurusnya, Nagato berhasil mengembalikan nyawa penduduk yang diambilnya. 

Akan tetapi ketika pengembalian nyawa penduduk itu akan berisiko tinggi, sebab Nagato juga akan mati. Sejak itu, murid guru Jiraiya itu dikenal sebagai pahlawan desa Konoha. Kisah ini sangat membuat penontonnya ikut hanyut di dalamnya. 

Sai Si Mata-mata Danzo

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Sai Si Mata-mata Danzo
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Sai Si Mata-mata Danzo

Untuk melengkapi anggota tim 7, munculah seorang tema baru yang bernama Sai. Namun saat itu anggota tim 7 sudah dipimpin oleh kapten Yamato. Sai merupakan pemuda yang tidak suka bergaul, dan salah satu anggota divisi rahasia Konoha. 

Sai juga merupakan mata-mata Danzo, yang kemudian hari tersadar setelah melalui berbagai petualangan bersama dengan Naruto. Cerita ini sangat dinikmati oleh berbagai kalangan dari anak-anak sampai orang dewasa. 

Kemunculan Sasuke di Cerita Naruto

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kemunculan Sasuke di Cerita Naruto
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Kemunculan Sasuke di Cerita Naruto

Pada ceria selanjutnya, tim 7 masih terus bergerak untuk menelusuri kediaman Orochimaru, untuk memenuhi janjinya kepada Sakura. Saat itu tim 7 sudah menemukan markas baru Orochimaru disitu terjadilah pertarungan sengit. 

Pertarungan sengit itu terjadi antara tim 7 dengan Orochimaru, termasuk Sasuke, namun Sasuke dan Orochimaru berhasil kabur meskipun Sasuke sendiri membiarkan untuk tidak menghabisi semua anggota tim 7. 

Pemberontakan Sasuke Terhadap Orochimaru

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Pemberontakan Sasuke Terhadap Orochimaru
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Pemberontakan Sasuke Terhadap Orochimaru

Tujuan Sasuke menjadi sangat kuat dengan mengikuti Orochimaru untuk membalas dendam kepada sang kak Itachi Uchiha yang telah membunuh semua klan Uchiha. Sasuke sendiri juga telah memberontak kepada Orochimaru dan mengalahkannya untuk jalannya sendiri. 

Setelah mengalahkan Orochimaru, Sasuke langsung mengumpulkan beberapa orang teman dari anak buah Orochimaru yaitu Karin, Suigetsu Hozuki, dan juugo. Kemudian Sasuke membentuk tim yang bernama Hebi. 

Pertarungan Sasuke Vs Deidara dan Itachi

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Pertarungan Sasuke Vs Deidara dan Itachi
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Pertarungan Sasuke Vs Deidara dan Itachi

Singkat cerita, Deidara dan Tobi langsung bergerak untuk menyerang tim Hebi. Pada pertempuran akhir, Deidara bertarung melawan Sasuke. Kemampuan Sasuke sangat hebat dan selalu berhasil dalam menyudutkan Deidara.

Bahkan jurus andalan Deidara yang berupa bom tidak terlihat tidak bisa mengalahkan Sasuke, Deidara tewas dalam pertarungan melawan Sasuke akibat meledakkan dirinya sendiri dalam skala luar. 

Sasuke berhasil menyelamatkan diri dengan bersembunyi dari Aoda, Kuchiyose ular Orochimaru yang dikendalikan oleh Sasuke. Dalam pertarungan sengit itu berarti dimenangkan oleh Sasuke. 

Sasuke kemudian melakukan perlawanan terhadap kakaknya yaitu Itachi. Sebelumnya Itachi muncul untuk menemui Sasuke. Itachi hanya menyampaikan pesan pada Sasuke untuk mengajaknya bertarung sampai mati di tempat tertentu. 

Pada waktu yang telah dijanjikan, Sasuke bertarung melawan Itachi satu lawan satu. Pertarungan adik kakak ini menjadi sangat menegangkan. Bahkan Sasuke juga mengeluarkan jurus andalannya yaitu kirin. 

Tetapi pada perlawanan Sasuke, Itachi berhasil menangkisnya dengan jurus andalannya juga yaitu Susano’o. pada akhirnya Sasuke yang berhasil memenangkan pertarungan tersebut dan berhasil membunuh kakaknya Itachi. 

Setelah berhasil mengalahkan Itachi, Sasuke pingsan. Saat tersadar Tobi sudah berada disampingnya. Tobi menceritakan kebenaran tentang Itachi sebenarnya melakukan pembantaian kepada Klan Uchiha untuk melindungi desa Konoha dan Sasuke sendiri. 

Rahasia tersebut hanya diketahui oleh 5 petinggi Konoga termasuk Hokage ketiga. Setelah mendengar semua kebenaran tentang Itachi, tujuan Sasuke berubah. Sasuke membentuk tim baru bernama Taka dari dua orang temannya. 

Tim Taka ini bertujuan untuk membunuh para petinggi Konoha dan menghancurkan desa Konoha. Hal ini dilakukan sebagai bentuk balas dendam atas penderitaan Itachi setelah sekian lama. 

Misi Menangkap Hachibi Ekor 8

Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Misi Menangkap Hachibi Ekor 8
Cerita Naruto Shippuden yang Banyak Dicintai Penggemarnya_Misi Menangkap Hachibi Ekor 8

Pada bagian ini singkat ceritanya Sasuke diberi tugas oleh Tobi untuk menangkap Bijuu ekor 8, Hachibi yang ada dalam tubuh Killer Bee. Dalam pertarungan sengitnya, Sasuke dan kawan-kawan mengalami kesulitan untuk mengalahkannya. 

Pada akhirnya Kachibi mampu meloloskan diri dan mengelabui tim Taka bahwa mereka telah berhasil menangkap Hachibi. Hal ini baru diketahui setelah menyerahkan Killer Bee kepada Atatsuki, bahwa Sasuke ternyata bukan membawa Killer Bee melainkan hanya ekornya saja, 

Baca juga: Cara Membuat Channel Youtube Mudah dan Praktis

Beberapa alur cerita yang membuat penonton ikut hanyut ini menggambarkan bahwa kisah ini sangat disenangi oleh berbagai kalangan. Kalian sebagai penonton setiap bisa mengambil nilai yang terkandung dalam film kartun Naruto ini. 

Show More

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button