Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo yang dapat Diketahui

Cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo menjadi salah satu hal dalam keamanan, yang banyak dicari oleh masyarakat. Sebab hal ini dirasa mampu memberikan proteksi keamanan lebih kepada para pemilik smartphone untuk memberikan kenyamanan dan keamanan.

Baca juga : Tips Agar HP Android Tidak Lemot, Lancar Kinerjanya

Maka dari itu banyak orang mencari informasi tentang bagaimana menyembunyikan sebuah menu atau aplikasi dalam perangkat. Mengingat tentunya smartphone merupakan alat dengan nilai privasi sangat tinggi bagi setiap orang.

Maka dari itu penggunaan kunci atau kata sandi masuk dirasa kurang belum maksimal. Sehingga dibutuhkan perlindungan keamanan yang lebih baik dan bisa dinikmati oleh para pemakai teknologi ini. Sehingga ruang pribadi kalian dapat terjaga dengan baik.

Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo Bagi Masyarakat

Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo Bagi Masyarakat
Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo Bagi Masyarakat

Pada dasarnya fitur bawaan dari smartphone telah menyediakan alat keamanan bagi sebuah perangkat. Namun saat ini juga terdapat fitur-fitur eksternal yang dapat membantu masyarakat dalam memberikan proteksi perlindungan lebih maksimal.

Maka dari itu disini kita akan belajar mengenai cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo yang mudah. Informasi di bawah ini akan sangat membantu para pemakai perangkat tersebut untuk melindungi pribadi dengan lebih baik.

  • Menggunakan Fitur Guest pada Aplikasi

Salah satu cara bagi kalian untuk menyembunyikan menu dan dapat digunakan adalah dengan menggunakan fitur bawaan asli perangkat. Jadi perlu diketahui oleh semua pengguna merk ini bahwa pihaknya mempunyai fitur bawaan dengan nama Guest Mode.

Hal ini menjadi salah satu hal penting untuk diketahui, bagi kalian yang membutuhkan perlindungan lebih ketat bagi HP pribadi. Sehingga kedepannya bukan hanya memberikan perlindungan pada ponsel namun pemilik juga mampu untuk menyembunyikan menunya.

Fitur ini dapat diakses pada Security Center di perangkat aslinya. Sedangkan untuk dapat melakukan pengaktifan pengguna perlu mengetahui beberapa tutorial cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo terlebih dahulu.

  1. Langkah Mengaktifkan Guest Mode Fitur pertama adalah silahkan untuk membuka pada menu “Security Center” pada smartphone. 
  2. Berikutnya lanjutkan masuk pada perintah “Privacy Permission”. Baru setelah itu silahkan klik pada pilihan “Privacy Protection”
  3. Setelah itu kalian akan diminta untuk memasukkan kata sandi terlebih dahulu. Berikutnya adalah pilih pilihan “Privacy Contacts” agar pengguna dapat menyembunyikan daftar kotaknya. Sedangkan “Private File” untuk menyembunyikan file dan berkas lainnya.
  4. Berikutnya pada “Private Application” pengguna dapat mendapatkan opsi untuk menyembunyikannya. Silahkan mencari menu dengan “Advance Hiding” dalam ruang lingkup “Privacy Protection”. 
  5. Terakhir klik “Ok” dan akan muncul notifikasinya.
  • Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo pada Pengaturan

Step kedua adalah dengan menggunakan menu pengaturan dan masih ada pada fitur bawaan perangkat. Tentunya fitur satu ini termasuk cukup mudah dilakukan dan praktis untuk diikuti. Disini kalian tidak perlu melakukan pengunduhan pada apk eksternal.

Sebab tidak jarang mengunduh aplikasi terlalu banyak dapat menyebabkan kapasitas memori penyimpanan penuh. Maka dari itu bagi pengguna yang terkendala permasalahan tersebut dapat menggunakan cara ini.

Langkah hide apk dengan menu pengaturan, pertama kalian dapat membuka smartphone Oppo yang dimiliki dan langsung arahkan pada menu “Pengaturan”. Setelah itu lanjutkan dengan memilih pada bagian opsi “Keamanan” dan silahkan untuk membuat kode pribadi dalam opsi keamanan tersebut.

Disini pengguna akan mendapatkan menu enkripsi dan harus memasukkan kata sandi dalam bentuk pola maupun angka. Selanjutnya silahkan untuk memilih aplikasi apa saja untuk disembunyikan. Selanjutnya aktifkan dengan memilih “Sembunyikan menu layar depan”.

Lanjutkanlah dengan memasukkan pada nomor akses pengguna. Nomor akses ini memiliki karakteristik khusus, yaitu memiliki 5 angka dan dimulai menggunakan tanda #. Selanjutnya wajib di akhir juga dengan tanda # contohnya, yaitu : #11111#

  • Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo Memakai Apk

Ketiga adalah cara dengan menggunakan bantuan apk lainnya, yang diperoleh dari Play Store. Kalian dapat memanfaatkan beberapa jenis apk ini secara gratis dengan menggunakan layanan bawaan HP yaitu Play Store.

Salah satu yang direkomendasikan dan akan dibahas disini adalah Microsoft Launcher. Apk ini menjadi salah satu media mudah untuk cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo dengan sangat mudah. 

Salah satu keistimewaannya adalah penyesuaian fitur ikon, tampilan serta nuansa konsisten disertai dengan layanan paket kostum ikon secara adaptif. Sehingga disini kalian dapat mengatur tampilan sesuai dengan tema favorit masing-masing.

  1. Langkah pertama adalah silahkan untuk membuka menu Play Store dan silahkan untuk memasukkan kata kunci pencarian berupa “Microsoft Launcher”. 
  2. Setelah itu pilihlah bagian download dan tunggu beberapa saat hingga apk tersebut berhasil terinstall di HP.
  3. Setelah apk terdownload maka cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo ini bisa mulai dilakukan dengan membuka Microsoft Launcher terlebih dahulu. Silahkan untuk membuka pada pilihan “Settings”. Hal ini dilakukan dengan nahan sebentar pada menu tertentu.
  4. Selanjutnya silahkan memilih pada pilihan “Hidden Apps”. Langkah selanjutnya yaitu kalian dapat menekan pada pilihan “Add Hidden App” dengan warna biru. Silahkan untuk memilih aplikasi dengan memberikan tanda centang pada apk yang diinginkan.
  5. Selanjutnya cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo terakhir adalah dengan klik pada pilihan “Hide Apps”. 
  6. Setelah selesai maka apk yang diinginkan akan secara otomatis tersembunyikan.
  • Penggunaan Fitur AppLock di Oppo

Langkah keempat adalah dengan menggunakan aplikasi AppLock untuk membantu pengguna smartphone ini mendapatkan proteksi keamanan lebih akurat. Layanan ini dibuat DoMobile Lab dan terkenal di kalangan pengguna untuk membantu kegiatan pengamanan.

Disini pengguna dapat mendapatkan berbagai jenis layanan lengkap sesuai dengan kebutuhan. Sehingga bukan hanya cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo saja. Di sini pengguna juga dapat mendapatkan metode keamanan dengan tingkat lebih tinggi.

Penawaran yang cukup unik adalah metode dan model password yang tidak bisa dilihat dengan mudah oleh orang lain. Selain itu pemakaian metode keamanan juga cukup baik sehingga bukan hanya menu namun file pengguna bisa diamankan.

Untuk bisa mengakses apk ini di HP kalian maka langkah pertama silahkan untuk masuk pada pada Play Store dan cari pilihan “AppLock”. Klik download dan tunggulah beberapa waktu hingga apk tersebut terinstall sepenuhnya.

Langkah kedua adalah silahkan untuk membuka fitur tersebut ketika sudah terdownload pada perangkat. Ketika sudah masuk kalian dapat langsung untuk memilih aplikasi yang diinginkan. Sedangkan untuk cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo ini juga mudah.

Pengguna dapat langsung melakukan pembuatan pola atau kode akses keamanan sesuai dengan keinginan. Disini kalian akan mendapatkan akses data untuk nantinya digunakan sebagai akses masuk pada AppLock tersebut.

Ketika telah selesai memilihnya maka silahkan untuk memilih pada opsi “Simpan”. Sehingga setelah memilih opsi tersebut apk akan secara otomatis tersimpan dalam AppLock dan tidak dimunculkan pada tampilan layar depan perangkat pengguna.

  • Dengan Menggunakan Apk Hider App

Kelima adalah dengan memanfaatkan aplikasi tambahan dengan nama Hider App. Sama seperti penggunaan apk lainnya disini pengguna dapat mendapatkannya melalui aplikasi toko aplikasi resmi dari Android, yaitu Google Play Store.

Pada opsi satu ini kalian tidak hanya mampu untuk menyembunyikan aplikasi saja. Namun pengguna juga mampu untuk menyembunyikan berbagai file baik video maupun foto sekalipun. Selain itu cara kerja dari layanan ini juga cukup mudah dan menarik.

Banyak pengguna menyebutkan juga bahwa layanan ini termasuk sejenis Cloner apk. Sehingga pengguna dapat mendapatkan fungsi yang multiguna dalam sebuah apk pada perangkat. Sehingga ketika aplikasi disembunyikan pengguna dapat membuat duplikatnya.

  1. Tutorial pertama adalah silahkan untuk mendownload apk tersebut terlebih dahulu. 
  2. Selanjutnya setelah terpasang kalian dapat membukanya dan akan dihadapkan pada beberapa tampilan menu, yang disediakan oleh apk tersebut.
  3. Berikutnya adalah silahkan untuk memilih beberapa opsi layanan yang diinginkan untuk disembunyikan. Pengguna dapat memilih lebih dari satu apk dalam Hider app tersebut. Setelah itu silahkan untuk memilih opsi Impor app

Sehingga disini app yang telah dipilih oleh pengguna akan secara otomatis diimpor pada Hider app. Begitu selesai kalian dapat memilih pada opsi “Pembuatan”. Jangan lupa juga untuk memilih pada perintah menjalankan persembunyian.

  1. Setelah itu silahkan melakukan pengecekan terhadap beberapa apk yang telah dipilih untuk disembunyikan tersebut. Setelah dicek dan apk sudah tidak ada maka cara ini berhasil. Namun ketika masih ada yang belum tersembunyi silahkan untuk mengulanginya kembali.

Baca juga : Keunggulan dari Samsung Galaxy Z Flip 4 yang Perlu Diketahui

Pastikan untuk mengikuti beberapa langkah-langkah diatas agar dapat memberikan proteksi terbaik pada berkas pribadi. Bagi pengguna smartphone ini tentunya hal tersebut sangat bermanfaat. Sebab cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo memiliki banyak manfaat.

 

Show More

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button