Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang

Pernahkah kamu sudah tidak sengaja menghapus riwayat panggilan pada WhatsApp? Sekarang tidak perlu khawatir karena ada beberapa opsi atau cara melihat log panggilan wa. Pada dasarnya panggilan WhatsApp adalah salah satu fitur yang diadakan untuk membantumu dalam melakukan panggilan telepon dan tidak dikenakan pulsa, karena memang hanya membutuhkan sambungan internet. 

Baca juga: 12 Teknologi Masa Depan yang Wajib Ada di Smartphone

Apa Yang Dimaksud Dengan Log Panggilan?

Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang_Apa Yang Dimaksud Dengan Log Panggilan?
Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang_Apa Yang Dimaksud Dengan Log Panggilan?

Log panggilan merupakan pelacakan panggilan untuk telepon dan menguraikan info yang terdapat pada kegiatan tersebut. Log/ riwayat panggilan tidak hanya terfokus pada konten aktivitas panggilan telepon. Karena sebenarnya hal ini lebih kepada mencari data secara statistik serta teknis mengenai panggilan telepon.

Sedikit Informasi Tentang Whatsapp

Salah satu aplikasi yang digunakan untuk mengirim dan menerima pesan. Whatsapp juga termasuk aplikasi yang penggunanya paling banyak di dunia. Karena melalui platform ini kamu bisa mengirimkan pesan dalam berbagai bentuk; misalnya gambar, teks, video dan lain sebagainya.

Bila dibandingkan dengan aplikasi serupa, WhatsApp bisa dikatakan paling populer serta selalu meng-update fitur-fiturnya agar menjadi menarik dan lengkap. Sehingga penggunanya akan selalu merasa puas dan tetap akan memakai aplikasi ini. 

Bahkan sekarang saja WhatsApp tidak hanya sekedar aplikasi untuk berkirim pesan semata tetapi sudah banyak juga yang memakai software ini untuk berbisnis. Sehingga batas sendiri juga membuat atau merilis aplikasi WhatsApp bisnis bagi Anda yang ingin melakukan bisnis tanpa harus terganggu dengan hal-hal pribadi.

Cara Untuk Melihat Riwayat Panggilan di WhatsApp yang Tidak Sengaja Terhapus

Bila menurut website dari Android data sendiri, mereka menyarankan untuk mencari atau menemukan data riwayat panggilan pada back up. Karena pada dasarnya, Bila kamu memperhatikan di awal saat akan mulai membuat akun wa pastinya akan muncul pilihan untuk backup data.

Dimana saat fitur tersebut kamu mengaktifkan fitur backup tersebut nantinya akan mudah untuk menemukan log panggilan yang tidak sengaja terhapus. Walau demikian,  cara tersebut memang masih memiliki celah. guna mengatasinya disarankan bagimu untuk menggunakan beberapa cara lain diantaranya:

Menggunakan  back up data dari platform Google Drive

Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang _Menggunakan  back up data dari platform Google Drive

Cara pertama yang bisa anda lakukan untuk dapat melihat kembali log panggilan wa yang sudah hilang, Yakni dengan memakai Cloud backup yang berasal dari Google Drive. Di bawah ini adalah langkah-langkah yang harus anda lakukan bila ingin menggunakan Cloud backup:

  • Uninstall,  kemudian Instal kembali aplikasi WhatsApp pada ponselmu.
  • Jika sudah terinstal selanjutnya adalah membuat serta mengatur akun Whatsapp mu dengan menggunakan nomor yang sebelumnya dipakai.
  • Ketik sudah Proses verifikasi telah selesai, nantinya wa akan secara otomatis Melakukan back up dari data yang tersimpan di Google Drive
  • Hal selanjutnya yang harus kamu lakukan adalah dengan mengetuk icon restore guna memperoleh kembali riwayat panggilanmu. 
  • Memanfaatkan backup data lokal
  • Cara selanjutnya adalah dengan menyimpan data MU pada memori internal smartphone. kamu dapat memperoleh kembali semua riwayat telepon yang terdapat pada backup tersebut. Caranya adalah sebagai berikut:
  • Masuk pada fitur File Manager kemudian klik WhatsApp
  • Jika sudah ketemu selanjutnya adalah dengan mengklik opsi database
  • Pada bagian ini, kamu bisa melihat data berupa file yang diberi nama msgstore-yyyy-mm-dd.1.db.crypt12. Jika sudah menemukan file tersebut, kamu hanya tinggal memilih data berdasarkan tanggal dan mengubah namanya sesuai dengan keinginanmu. Apabila saat mengganti nama, keluar notifikasi bila telah ada yang menggunakan nama yang sama, tiban saja dan gunakan yang baru. 
  • Setelah itu kamu dapat meng-uninstall kemudian menginstal kembali aplikasi WhatsApp pada ponselmu.
  • Sudah terinstall sebagaimana mestinya, buatlah Buatlah kembali akun Whatsapp mu menggunakan nomor yang sama kemudian simpan data tersebut pada back up.
  • Dengan demikian WhatsApp nantinya secara otomatis akan menggunakan data yang telah terbawa tersebut dan menyimpannya pada file yang telah kamu ganti nama. dan muncullah kembali semua log panggilan yang sebelumnya menghilang.

Cara untuk melihat kembali log panggilan wa yang terhapus pada iPhone

Sebenarnya ketika kamu memilih untuk menggunakan Android maupun menggunakan iPhone, Kedua jenis ponsel tersebut memiliki aplikasi guna mencadangkan data secara otomatis. Inilah yang juga terjadi pada ponsel iPhone dengan iCloud-nya.

Kamu hanya perlu memulihkan log panggilan yang berasal dari iCloud, bisa juga memulihkannya melalui komputer. Ini adalah cara melihat log panggilan wa versi iPhone. Fireebook akan merekomendasikan kamu untuk mendownload whatsapp pocket pada Mac atau komputer. Karena aplikasi tersebut dapat membaca otomatis, data yang terbackup pada iCloud dan iTunes.

Kamu hanya perlu memilih iPhone atau iCloud backup pada bila Sisi sebelah kiri WhatsApp Pocket. Selanjutnya adalah dengan mengklik bagian WhatsApp Chat Messenger guna melakukan pemindaian. Selanjutnya kamu hanya tinggal memperluas pencarian untuk data backup dengan cara mengklik tab bertuliskan WhatsApp call untuk bisa melihat log panggilan wa yang telah terhapus.

Cara untuk melihat riwayat panggilan di WhatsApp yang telah terhapus tanpa menggunakan aplikasi tambahan

Cara ini merupakan cara melihat log panggilan WA yang terbilang simple tanpa kamu harus menginstal aplikasi apapun, namun pada prakteknya akan sedikit merepotkan Karena kamu harus melakukannya satu persatu. Berikut adalah caranya :

  • Langkah pertama adalah dengan membuka aplikasi WhatsApp yang terdapat pada smartphone mu.
  • Kemudian terjadilah kontak, scroll percakapan pada room chat hingga menemukan tulisan panggilan suara tidak terjawab.

Caranya cukup mudah bukan memang terkesan simpel, tetapi sebenarnya cukup ribet untuk dilakukan sebab kamu harus men-scroll satu persatu atau membuka room chat yang pernah kamu lakukan dengan teman-temanmu.

Sebenarnya cara ini tidak terlalu efektif, sebab yang tercantum pada room chat hanyalah panggilan suara tidak terjawab dan tidak ada panggilan keluar maupun masuk nya. namun setidaknya kamu bisa mengetahui siapa saja yang memanggil atau menelpon mu.

Cara untuk melihat riwayat panggilan di WhatsApp yang terhapus dengan menggunakan aplikasi tambahan

Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang _Cara untuk melihat riwayat panggilan di WhatsApp yang terhapus dengan menggunakan aplikasi tambahan
Cara Mudah Untuk Bisa Melihat Log Panggilan Pada WA Yang Telah Hilang _Cara untuk melihat riwayat panggilan di WhatsApp yang terhapus dengan menggunakan aplikasi tambahan

Selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk melihat Log panggilan di WhatsApp yang terhapus dengan memakai atau terlebih dahulu mendownload aplikasi tambahan yang terdapat pada Playstore. untuk aplikasinya sendiri banyak orang yang merekomendasikan menggunakan recent notification .

  • Pertama, download latar belakang Bedahulu aplikasi recent notification di Play Store.
  • Telah berhasil terunduh dan terinstal, bukalah aplikasi tersebut Lalu pilih tab get started.
  • Selanjutnya kamu harus memberikan izin kepada aplikasi untuk dapat membaca notifikasi dari ponselmu.
  • Selanjutnya supaya bisa melihat log panggilan yang terdapat di WhatsApp, kamu tinggal membuka aplikasi tersebut.

Sangat disayangkan, sebab aplikasi ini juga hanya dapat melihat panggilan suara Tidak terjawab pada WhatsApp. Karena pada prinsipnya recent notification cuma bisa membaca notifikasi di kolom pemberitahuan. Apabila kamu mendownload aplikasi ini setelah semua log panggilan tersebut terhapus maka recent notification tidak akan dapat membacanya.

Penyebab dari log panggilan di WhatsApp dapat terhapus

Sebenarnya terhapusnya log panggilan di WhatsApp itu ada beberapa faktor, hal tersebut dapat terjadi dikarenakan kamu dengan sengaja menghapus riwayat panggilan pada WhatsApp mu karena kamu menganggap sudah terlalu banyak dan tidak penting.

Lagipula cara untuk menghapus daftar panggilan tersebut juga cukup mudah titik kamu bisa melakukannya dengan menekan fitur untuk menghapus riwayat panggilan yang terdapat di pojok kanan atas. Penyebab lainnya juga dikarenakan, kamu dengan sengaja meng-uninstall aplikasi whatsapp-mu sehingga semua pada buah menghilang termasuk log panggilan.

Alasan instal aplikasi Whatsapp juga beragam, bisa saja saat itu kamu merasa bahwa aplikasi tersebut sedang bermasalah lalu memutuskan untuk melakukan hal tersebut atau kamu berganti ponsel. sehingga ketika menginstal kembali aplikasi pada ponsel yang baru semua data ikut menghilang. 

Penyebab lainnya adalah karena memori internal pada ponsel sudah terlalu penuh, jadi secara otomatis ponselmu tidak bisa berfungsi sebagaimana mestinya. hal ini juga bisa menyebabkan hilangnya data-data yang terdapat pada WhatsApp ataupun file lain yang ada pada smartphonemu.

Baca juga: Cara Untuk save foto dan video dari IG Smartphone

Demikianlah sekilas informasi mengenai cara melihat log panggilan wa yang terhapus baik secara Sengaja maupun tidak. Kamu dapat menggunakan segala cara yang terdapat pada artikel ini untuk mengembalikan log panggilan yang hilang tersebut.

Show More

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button